ADMINISTRASI Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Puro.T5.II.B.2.960 Surat laporan pemeriksaan terhadap Sindujaya oleh polisi Demang Mangunkartika kepada Pemerintah Kadistrikan Sogan dalam kasus sawah yang diklaim milik Sindujaya di Dusun Gentan Item 1895 - ?
Puro.T5.I.F.1.839 Daftar barang-barang pabrik Sumbernila tambak yang sudah diserahkan oleh Tuan Sepan kepada yang menerima perintah, Bendara Raden Mas Riya Jayeng Prawira, pada hari Kamis tanggal 11 Agustus 1892 Item 1892 - ?
Puro.T5.I.F.2 .841 Gambar denah rumah milik Raden Mas Kapiten Harya Nata Atmaja di kampung Kepatihan sebelah utara Pasar Tanjung. Item 1901 - ?
Puro.T5.I.F.2 .844 Surat Atma Sentana kepada Gusti Kanjeng Pangeran Mayor Natadiraja tentang kepindahannya di dekat pesanggrahan Glagah, memohon supaya diperbolehkan tinggal di bekas Kemantren Glagah karena tempat tersebut kosong Item 1909 - ?
Puro.T5.I.F.2 .846 Catatan kebutuhan material dan biayanya untuk meninggikan tembok dalem Kepatihan sebelah timur dari Jayeng Suganda Item 1911 - ?
Puro.T5.I.F.3.849 Daftar berbagai macam batik yang dipinjam oleh Java Institut Sonobudoyo dari Puro Pakualaman Item 1936 - ?
Puro.T5.I.F.5.852 Surat dari Panti Mari Oneng di Pakualaman kepada Pangeran Harya Suryaningprang tentang pemberitahuan untuk mengadakan pertemuan warga sekaligus untuk menyambut bulan puasa tanggal 6 Nopember 1938. Item 1938 - ?
Puro.T5.I.F.6.861 Permohonan beras dari para keluarga dan abdi dalem untuk bulan Januari 1952 Item 1952 - ?
Puro.T5.I.E.1.806 Surat Bendara Pangeran Hangabehi yang memberitahukan bahwa dirinya akan hadir dalam acara resepsi jumenengan Gusti Pangeran Arya Prabu Suryadilaga di Pakualaman. Item 1937 - ?
Puro.T5.I.E.1.810 Surat dari Raden Penghulu Tapsir Anem kepada Pangeran Arya Suryaningprang yang memberitahukan bahwa dirinya telah menerima surat undangan dari Adipati Arya Prabu Suryadilaga pada tanggal 6 April 1937 Item 1937 - ?
Hasil 381 s.d 390 dari 538