ARSIP KADIPATEN PAKUALAMAN YOGYAKARTA KURUN WAKTU 1822-1936 Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Puro.T18.III.4.1.810 Berkas konsensi dari NV Kalkbranderij โ€œNieuw Kedoendangโ€. Item 1938 - 1939 Lihat
Puro.T18.III.3.1.799 Bukti pembayaran dari Ondercollecteur di Bendongan Kabupaten Adikarto kepada Pemegang kas Pakoe Alaman di Yogyakarta tentang penjualan kina pada tahun 1917 Item 1917 - ? Lihat
Puro.T18.III.2.1.771 Daftar dari adanya hewan yang sakit di Kampung Jagalan dan Kapakiyan Kabupaten Pakualaman dalam bulan Juli, Agustus, September, dan November pada tahun 1909. Item 1909 - ? Lihat
Puro.T18.III.2.1.773 Daftar dari adanya hewan yang sakit di dalam Kampung Kapatiyan dan Jagalan dalam bulan Januari tahun 1910 Kabupaten PakuAlaman. Item 1909 - ? Lihat
Puro.T18.III.2.1.774 Surat dari Assistent Resident Mataram kepada Regent Patih Pakualaman No.7/25 K, perkara penyakit hewan yang menular, maka kita minta untuk mengumumkan di desa bahwa ada penyakit hewan yang menular. Item 1910 - ? Lihat
Puro.T18.III.2.1.777 Staat rapport/daftar laporan dari adanya hewan sakit dan orang sakit pada tanggal 1 s/d 30 September 1911. Item 1911 - ? Lihat
Puro.T18.III.2.1.780 Surat dari Kepala Jaksa kepada Paduka Regent Patih Pakualaman No.1819, untuk mengirimkan staat dari adanya perkara pelanggaran potong hewan di dalam tahun 1925 Item 1925 - ? Lihat
Puro.T18.III.2.1.783 Surat dari Asisten Wedono Pakualaman Raden Mas Rio kepada Kepala Kampung Pakualaman, perihal adanya penyakit kaki dan mulut pada hewan. Item 1930 - ? Lihat
Puro.T18.III.2.1.787 Surat dari Assistant-Wedono Pakualaman Raden Mas Rio kepada Paduka Parentah Kapatian di Pakualaman, perihal permintaan pengiriman staat (daftar) pelanggaran potong hewan dalam tahun 1931 di dalam Pakualaman. Item 1931 - ? Lihat
Puro.T18.III.2.1.790 Bendel mengenai pembayaran dari uang ongkos memeriksa hewan dan uang sewa rumah untuk pemotongan hewan di Kabupaten Adikarta tahun 1934-1935. Item 1934 - 1935 Lihat
Hasil 1071 s.d 1080 dari 1675