BAGIAN TATA USAHA PIMPINAN Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Bpad.Orba.T7.II.3.1.24 Laporan Kerja Tahunan Anggaran 1993/1994 dari Biro Bina Spiritual Sekretariat Wilayah Daerah Provinsi DIY Item 1994 - ?
Bpad.Orba.T7.II.3.1.26 Laporan hasil kunjungan ke Kyoto dalam rangka membahas Program Pertukaran Kerjasama Persahabatan Tahun 1996/1997 antara Joint Committee Provinsi DIY dengan Joint Committee Kyoto Perfecture dari tanggal 27 Nopember s.d. 2 Desember 1995 pada sector kesenian dan kebudayaan, sektor ilmu pengetahuan dan teknologi dan sektor pariwisata Item 1995 - ?
Bpad.Orba.T7.II.1.1.3 Penyediaan tanah pengganti di Desa Condongcatur terdiri dari tanah milik penduduk + 4,5 ha dan tanah milik Pemerintah Desa Condongcatur seluas + 6,5 ha untuk pembangunan Kampus UPN Veteran Yogyakarta Item 1991 - ?
Bpad.Orba.T7.II.1.1.4 Penyediaan tanah pengganti untuk tanah Departemen Pertahanan Keamanan di Kampung Miliran, Kecamatan Umbulharjo, Kodya Dati II Yogyakarta seluas 5.2560 ha yang akan digunakan untuk perluasan Stadion Mandala Krida dan fasilitasnya diganti dengan tanah di Dusun Gorangan, Desa Condongcatur, Kecamatan Depok, Kabupaten Dati II Sleman Item 1991 - ?
Bpad.Orba.T7.II.1.1.5 Nota Dinas dari Instansi DPB Gubernur Kepala DIY tentang tindak lanjut atas surat pengaduan dari masyarakat atas tindakan dari oknum aparat Pemda DIY Item 1991 - ?
Bpad.Orba.T7.II.1.1.6 Surat dari Walikotamadya Kepala Dati II Yogyakarta kepada Gubernur Kepala Daerah DIY perihal laporan bahwa bantuan kendaraan bermotor mobil pick up merk Suzuki Futura dari Menteri Parpostel telah diterima tanggal 20 September 1991 dan akan dioperasikan sebagai sarana kebersihan kota Item 1991 - ?
Bpad.Orba.T7.II.1.1.7 Permohonan pembebasan tanah dari PT. Bhaskara Kemakmuran kepada Gubernur Kepala DIY atas tanah seluas + yang terletak di tepi Ring Road Condongcatur, Dusun Kaliwaru dan Dusun Sanggrahan, Desa Condongcarur, Kecamatan Depok, Kabupaten Sleman untuk pembangunan hotel berbintang 5, Shopping Center, Bioskop Ciniplex, Perkantoran, Bank, Apartemen, dan segala fasilitas pendukungnya. Item 1992 - ?
Bpad.Orba.T7.II.1.1.9 Surat dari Kepala BAPPEDA Provinsi DIY kepada Gubernur Kepala DIY tentang laporan persetujuan lokasi pengolahan air limbah Kotamadya Yogyakarta dan sekitarnya terletak di Dusun Bulak Gayam, Pendowoharjo, Kabupaten Bantul Item 1992 - ?
Bpad.Orba.T7.II.1.1.10 Nota Dinas Nomor : ND-27/IRSTANAS-DIY/VIII/1994 dari Irstanas DPB Gubernur Kepala DIY kepada Gubernur Kepala DIY perihal Program Kerja Tahunan Irstanas DPB Gubernur Kepala DIY Item 1994 - ?
Bpad.Orba.T7.II.2.1.16 Penyerahan bantuan lebah madu untuk Kabupaten Pati dan Gunungkidul dalam rangka pengembangan perkoperasian perlebahan yang akan diserahkan pada tanggal 8 Juni 1991 di Kabupaten Pati, Jawa Tengah Item 1991 - ?
Hasil 11 s.d 20 dari 30