KEPARTAIAN GOLONGAN KARYA Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Bpad.Orba.T5.IV.1.499 Surat dari Wakil Kepala, Brigadir Jenderal Polisi Dis. Aji Komaruddin atas nama Kepala Kepolisian Daerah Jawa Tengah kepada Kepala Kepolisian Republik Indonesia perihal pengiriman tanda pendataan/ pendaftaran ulang senjata api (TPSA) hasil Opsgad dan operasi lainnya. Item 1990 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.IV.1.500 Telegram dari Kapolda Jateng a.n. Kadit Intelpampol, Drs. Ismail Natawiyogya kepada Gubernur DIY tanggal 8 September 1992 No. Pol : TR/1524/1992 tentang ijin peminjaman senpi milik Polda Jateng yang akan dipergunakan sebagai kelengkapan prajurit Puro Pakualaman dalam rangka upacara adat tradisional Grebeg Maulud 1992 pada tanggal 10 September 1992. Item 1992 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.IV.1.502 Surat Keputusan Mabes Polri No.Pol : SKEP/139/I/1995 tentang penunjukan badan-badan usaha sebagai penyelenggaraan angkutan bahan peledak. Item 1995 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.III.5.443 Surat Perintah Nomor: 270/413/Mawil-X dari Markas Wilayah Pertahanan Sipil X tentang tugas bagi jajaran Pertahanan Sipil dalam pengamanan penyelenggaraan Pemilu tahun 1992. Item 1992 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.III.5.444 Formulir berita dari Kepala Ditsospol Propinsi DIY kepada Menteri Dalam Negeri tentang Konperda PDI DIY dengan Tema โ€œKita Mantapkan Konsiliasi dan Kaderisasi untuk mensukseskan Pemilu 1997โ€. Item 1994 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.III.5.445 Teleks dari Menteri Dalam Negeri kepada Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta tentang penerapan sistem informasi Pemilu tahun 1997. Item 1996 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.III.5.449 Surat kepala Markas Wilayah Pertahanan Sipil X Propinsi DIY, RM. Aning Sunindyo kepada Kepala Mawil Hansip Daerah Tingkat II se-Propinsi DIY tentang pendataan Hansip petugas Pamsung/Pamtaksung Pemilu 1999. Item 1998 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.III.5.451 Jadwal kampanye Pemilu Tahun 1992 Daerah Istimewa Yogyakarta. Item 1992 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.III.5.452 Surat rahasia dari Senkom Pemda Bantul kepada Senkom Pemda Tingkat I Propinsi DIY tentang laporan kampanye Golkar di lapangan Guwosari Pajangan. Item 1992 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.III.5.455 Laporan dari Kepala Markas Wilayah Pertahanan Sipil X Propinsi DIY, Tuniyadi, SH kepada Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta tentang laporan monitoring pelaksanaan kampanye Pemilu Tahun 1992 di wilayah DIY. Item 1992 - ? Lihat
Hasil 111 s.d 120 dari 521