- FondsKrat.F3 - DAFTAR ARSIP FOTO KRATON YOGYAKARTA MASA SRI SULTAN HAMENGKU BUWONO IX KURUN WAKTU 1970-1982 (NOMOR ARSIP: 1-536)
- krat.F3.VI - Kunjungan Kenegaraan Wakil Presiden Sosialis Federal Republik Yugoslavia Stevan Doronjski beserta rombongan di Indonesia
- Itemkrat.F3.VI.313 - Wakil Presiden Yugoslavia Stevan Doronjski dan Nyonya memberikan tepuk tangan saat menyaksikan tarian Singapadu.
- krat.F3.VII - Kunjungan Kerja Wakil Presiden RI Sri Sultan Hamengku Buwono IX ke Daerah Tingkat I Bengkulu
- Itemkrat.F3.VII.351 - Wakil Presiden RI Sri Sultan Hamengku Buwono IX mencangkul tanah saat penanaman pohon cengkeh sebagai tanda peresmian pelaksanaan Proyek Irigasi Air Seluma disaksikan para pejabat Pemerintah Daerah Tingkat I Bengkulu.
- krat.F3.VIII - Kampanye Golkar dalam rangka Pemilu 1971
- 21 more...
- Itemkrat.F3.VIII.373 - Sri Sultan Hamengku Buwono IX sambil bersedekap berada di atas panggung bersama penyanyi Waljinah pada acara Kampanye Golkar di Wonosobo tahun 1971.
- Itemkrat.F3.VIII.374 - Waljinah sebagai salah satu Jurkam Golkar sedang berada di atas panggung bersama Sri Sultan Hamengku Buwono IX (bersedekap) dan seorang pejabat pada acara Kampanye Golkar tahun 1971 di Wonosobo, Jawa Tengah.
- Itemkrat.F3.VIII.375 - Sri Sultan Hamengku Buwono IX sedang bertepuk tangan ketika berada sepanggung dengan Waljinah (seorang penyanyi keroncong) dan seorang pejabat pengurus Golkar pada acara pada acara Kampanye Golkar tahun 1971 di Wonosobo, Jawa Tengah.
- Itemkrat.F3.VIII.376 - Waljinah berada di panggung bersama dengan Sri Sultan Hamengku Buwono IX (sedang menunduk) pada acara Kampanye Golkar tahun 1971 di Wonosobo, Jawa Tengah.
- Itemkrat.F3.VIII.377 - Sri Sultan Hamengku Buwono IX bertepuk tangan sambil menghadap ke penyanyi Waljinah pada acara Kampanye Golkar tahun 1971 di Wonosobo, Jawa Tengah.
- Itemkrat.F3.VIII.378 - Warga Wonosobo yang terdiri dari orang dewasa dan anak-anak berkumpul di sepanjang jalan yang akan dilewati oleh Sri Sultan Hamengku Buwono IX.
- Itemkrat.F3.VIII.379 - Lokasi Proyek Pengawetan Sayur Mayur “Dieng Djaja” yang akan dikunjungi oleh Sri Sultan Hamengku Buwono IX pada tahun 1971.
- Itemkrat.F3.VIII.380 - Sri Sultan Hamengku Buwono IX (bersedekap dan berkaca mata hitam) di lokasi penanaman sayur mayor di komplek Proyek Pengawetan Sayur Mayur “Dieng Jaya”.
- Itemkrat.F3.VIII.381 - Sri Sultan (dekat pintu, no. 3 dari kiri) beserta rombongan sedang meninjau bangunan no. 8 di lokasi Proyek Pengawetan Sayur Mayur “Dieng Jaya” di Wonosobo tahun 1971.
- 10 more...