UMUM Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Puro.T5.I.E.1.805 Surat kepada Kanjeng Pangeran Arya Suryaningprang di Pakualaman menjawab undangan untuk datang pada acara malam resepsi di Pakualaman yang akan diselenggarakan pada tanggal 17/ 18 April 1937 Item 1937 - ?
Puro.T5.I.E.1.807 PBH. Adinegara memberitahukan bahwa dirinya bersama istri akan dapat menghadiri resepsi di Puro Pakualaman pada hari Minggu Pon tanggal 17/ 18 April 1937 Item 1937 - ?
Puro.T5.I.E.1.808 Surat dari Wonogiri kepada Pangeran Arya Suryaningprang di Pakualaman yang memberitahukan bahwa surat undangan sudah diterimanya dan apabila tidak ada halangan ia akan hadir pada acara Gala Resepsi yang diselenggarakan oleh Kadipaten Pakualaman. Item 1937 - ?
Puro.T5.I.E.1.819 Surat dari putra kepada Pangeran Arya Suryaningprang di Pakualaman yang memberitahukan bahwa dirinya telah menerima surat dari Gusti Pangeran Adipati Arya Prabu Suryadilaga. Item 1937 - ?
Puro.T5.I.E.1.822 Surat undangan dari Sindusena untuk menghadiri gala resepsi jumenengan di Pakualaman yang akan diselenggarakan pada tanggal 17/ 18 April 1937 Item 1937 - ?
Puro.T5.I.E.1.826 Surat dari Raden Tumenggung Anggawangsa kepada Pangeran Arya Suryaningprang di Pakualaman yang memberitahukan bahwa dirinya telah menerima surat undangan resepsi di Puro Pakualaman tanggal 17/ 18 April 1937, akan tetapi berhubung ada suatu halangan dirinya tidak dapat menghadiri acara tersebut Item 1937 - ?
Puro.T5.I.E.1.829 Surat balasan dari Arya Mataram kepada KGPAA Prabu Suryadilaga bahwa dirinya akan segera menghadap ke Puro Pakualaman. Item 1937 - ?
Puro.T5.I.E.1.830 Surat kepada Kanjeng Pangeran Arya Suryaningprang membalas surat undangan dari KGPAA Suryadilaga tertanggal 6 April 1937 perihal acara gala resepsi yang akan diselenggarakan di Pakualaman Item 1937 - ?
Puro.T5.I.E.1.831 Surat dari Arya Surya Sumarto di Mangkunegaran Surakarta kepada KGPAA Prabu Suryadilaga bahwa dirinya akan dating pada resepsi tanggal 17/ 18 April 1937. Item 1937 - ?
Puro.T5.I.E.1.832 Surat dari Raden Tumenggung Jadipura, Abdi Dalem Bupati Anom Juru Serat di Surakarta, kepada KGPAA Prabu Suryadilaga bahwa dirinya akan menyempatkan diri untuk datang di acara resepsi tanggal 6 Sapar Ehe 1868. Item 1868 - ?
Hasil 111 s.d 120 dari 545