UMUM Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Puro.T5.III.A.4.1176 Surat undangan kepada Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Harya Prabu Suryadilaga perihal pernikahan Raden Ajeng Susinah yang diselenggarakan pada tanggal 17 Agustus 1921 Item 1921 - ?
Puro.T5.III.A.4.1178 Surat Krama Sanjaya kepada Asisten Panewu Onder Distrik Panjatan perihal pemberitahuan bahwa pada tanggal 10 Desember 1921 dirinya akan menikah dengan RA. Sutiyah, anak dari RM. Jayeng Atmajakriya dari Desa Panjatan Item 1922 - ?
Puro.T5.III.A.5.1183 Surat Jayengdisastra, Mantri Polisi Sapen, perihal laporan telah meninggalnya anak dari Jaya Sempati yang baru berumur satu tahun karena sakit Item 1884 - ?
Puro.T5.II.B.2.939 Surat dari Bok Ranuwangsa dari Desa Bara, kepada kepala pengadilan Pakualaman tentang perkara gugatan Bok Kramadimeja masalah uang sebesar 40 ringgit Item 1895 - ?
Puro.T5.II.B.2.955 Kesaksian Sindujaya dan Nayaprawira atas perkara tanah antara Sindujaya dan Sawirana. Dalam pernyataannya, Sindujaya menyatakan tidak bersedia menjual sawahnya kepada Nayaprawira. Item 1894 - ?
Puro.T5.II.B.2.956 Surat balasan dari Onder Distrik Bendungan kepada Pemerintah Kadistrikan Sogan atas perkara jual beli tanah persawahan yang sampai saat ini masih diperkarakan antara Sindujaya dan Wanawikrama sebagai tergugat Item 1894 - ?
Puro.T5.II.B.2.960 Surat laporan pemeriksaan terhadap Sindujaya oleh polisi Demang Mangunkartika kepada Pemerintah Kadistrikan Sogan dalam kasus sawah yang diklaim milik Sindujaya di Dusun Gentan Item 1895 - ?
Puro.T5.I.F.1.839 Daftar barang-barang pabrik Sumbernila tambak yang sudah diserahkan oleh Tuan Sepan kepada yang menerima perintah, Bendara Raden Mas Riya Jayeng Prawira, pada hari Kamis tanggal 11 Agustus 1892 Item 1892 - ?
Puro.T5.I.F.2 .841 Gambar denah rumah milik Raden Mas Kapiten Harya Nata Atmaja di kampung Kepatihan sebelah utara Pasar Tanjung. Item 1901 - ?
Puro.T5.I.F.2 .844 Surat Atma Sentana kepada Gusti Kanjeng Pangeran Mayor Natadiraja tentang kepindahannya di dekat pesanggrahan Glagah, memohon supaya diperbolehkan tinggal di bekas Kemantren Glagah karena tempat tersebut kosong Item 1909 - ?
Hasil 381 s.d 390 dari 545