Zelfbestur/Pemerintahan Swapraja Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Puro.T18.I.4.1.113 Rencana undang-undang perundingan Conferensi pada 7 februari 1931. Item 1931 - ? Lihat
Puro.T18.I.4.1.123 Surat dari Gubernur Jogjakarta untuk Kepala Pakualaman tentang nota pertemuan ke-40 Raja. Gubernur dan wakil dari Empat Negara Berdaulat Pemerintahan Sendiri. Item 1934 - ? Lihat
Puro.T18.I.4.1.128 Surat No.388/33/s/ dari Gubernur Yogyakarta kepada Pakualaman perihal salinan dari memorandum dari pertemuaan ke-41 antara Gubernur Vorstenlanden dengan Wakil Keempat Pemerintahan Otonom Vorstenlanden,pada 10 April 1934. Item 1934 - ? Lihat
Puro.T18.I.4.1.133 Surat No.649/33/S yang dikirimkan Gubernur van Jogjakarta kepada Kepala Pakualaman perihal Agenda pertemuan ke-43 Gubernur Surakarta dan Gubernur Jogjakarta dengan perwakilan dari 4 negara otonom, pada 26 Mei 1934 Jam 9 di Astana 2.H.P.A.A. Pakualaman. Item 1934 - ? Lihat
Puro.T18.I.4.1.136 Surat No.718/33/S dari Gubernur Jogjakarta yang ditujukan kepada Kepala Pakualaman perihal mengirimkan salinan memorandum pertemuan kedua Gubernur dengan Keempat Wakil Pemerintahan Otonom Vorstenlanden yang ke-43, tanggal 26 Mei 1934. Item 1934 - ? Lihat
Puro.T18.I.4.1.141 Surat dari Gubernur Yogyakarta kepada Kepala Pakualaman perihal pemberitahuan salah cetak dari Agenda ke-44 perundingan pemerintahan otonom, pada 9 Juni 1934. Item 1934 - ? Lihat
Puro.T18.I.4.1.142 Surat dari Gubernur Yogyakarta kepada Kepala Pakualaman perihal menawarkan salinan keterangan press dari pertemuan ke-44 antara Gubernur Vorstenlanden dengan Wakil Keempat Pemerintahan Otonom Vorstenlanden, pada 9 Juni 1934. Item 1934 - ? Lihat
Puro.T18.I.4.1.143 Surat dari Gubernur Yogyakarta untuk Kepala Pakualaman Jogjakarta tentang menawarkan notulen rahasia dari pertemuan ke-43 antara Gubernur Vorstenlanden dengan Wakil Keempat Pemerintahan Otonom Vorstenlanden, pada 26 mei 1934. Item 1934 - ? Lihat
Puro.T18.I.4.1.144 Surat dari Gubernur Yogyakarta kepada Kepala Pakualaman perihal tentang Konfrensi Pemerintahan Otonom. Item 1934 - ? Lihat
Puro.T18.I.4.1.145 Surat dari Gubernur Yogyakarta kepada Kepala pakualaman perihal penawaran konsep rahasia notulen dari perundingan ke-45 antara Gubernur Vorstenlanden dan Perwakilan Keempat Pemerintahan Otonom, pada 10 Agustus 1934. Item 1934 - ? Lihat
Hasil 1 s.d 10 dari 43